Sumber Bisnis untuk Wedding Entrepreneur

Bridestory Platform Insider : Events

Registrasi Say Yes by Marriott Bonvoy Weddings Telah Dibuka! Saatnya Menjangkau Ribuan Calon Pengantin!

[[ 1637546400 * 1000 | amDateFormat: 'll' ]] | 4,145 kunjungan

Menjelang akhir tahun dan pelonggaran aktivitas masyarakat, sebagian calon pengantin mulai kembali melanjutkan persiapan pernikahannya. Jangan lewatkan kesempatan emas untuk menarik calon pengantin dengan mendaftarkan produk dan jasa pernikahan Anda di Say Yes by Marriott Bonvoy Weddings!

Kiat Bisnis : Relasi dengan Klien

Apa Yang Harus Anda Lakukan Ketika Mendapat Review Negatif dari Klien?

[[ 1635132600 * 1000 | amDateFormat: 'll' ]] | 7,034 kunjungan

Sebagai vendor pernikahan yang memiliki pekerjaan yang beragam, dari membangun kue pernikahan 7 tingkat hingga mengurus sang pengantin di hari pernikahannya, pastinya ada calon pengantin yang masih saja tak puas dengan kerja keras Anda dan meninggalkan review negatif secara daring. Jika tak ditanggulangi, review ini dapat memengaruhi brand image Anda.